Optika.id - PT Konimex adalah salah satu perusahaan farmasi Nasional yang didirikan oleh Djoenaedi Joesoef pada 8 Juni 1967 sebagai perusahaan perdagangan jual beli obat-obatan, bahan kimia, alat laboratorium dan alat kedokteran.
Pada tahun 1971, PT Konimex mulai memproduksi sendiri obat-obatan dengan dukungan fasilitas Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN). Perusahaan ini kini memproduksi berbagai macam produk: obat obatan, permen dan makanan dengan motto Ikut Menyehatkan Bangsa, seperti yang selalu dituliskan pada iklan-iklannya. Seiring dengan semakin tingginya kecenderungan masyarakat kembali ke alam, Konimex mulai mengembangkan produk-produk yang berbasiskan bahan-bahan alami.
Kini PT Konimex lagi buka lowongan pekerjaan untuk petugas analisa laboratorium loh, ini syarat dan ketentuannya, Kamis (15/9/2022):
??????? ??????? ????????????
??????????? :
- Pria/Wanita, Usia Maksimal 30 Tahun
- Lulusan SMK Analis Kesehatan/Analis Kimia/Kimia Industri/Farmasi
- Rata-Rata Nilai Raport Kelas 2, Minimal 7
- Berdomisili di Solo Raya
- Penempatan Di PT Konimex Sukoharjo
???? ??????????? :
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Reporter: Mei Nurkholifah
Editor: Pahlevi
Editor : Pahlevi