PT Niramas Utama Buka Lowongan Kerja, Ini Posisi dan Kualifikasi yang Dibutuhkan

author Mudrikah Dewi

- Pewarta

Selasa, 06 Feb 2024 21:24 WIB

PT Niramas Utama Buka Lowongan Kerja, Ini Posisi dan Kualifikasi yang Dibutuhkan

Surabaya (optika.id) - PT Niramas Utama (INACO) merupakan perusahaan yang memproduksi berbagai rangkaian makanan dan minuman berbasis Nata De Coco.

INACO membuka lowongan kerja untuk posisi Payroll Staff, Rabu (6/2/2024).

Baca Juga: Rekrutmen PT ASABRI (Persero) Dibuka, Simak Persyaratannya!

Kualifikasi
1. Wanita
2. Usia 30 – 35 tahun
3. Pendidikan S1 Accounting/Finance/MSDM
4. Pengalaman minimal 1 tahun sebagai payroll staff
5. Memahami UU Ketenagakerjaan
6. Menguasai perhitungan PPh 21 karyawan
7. Familiar dengan kepengurusan BPJS Tenaga Kerja dan BPJS Kesehatan
8. Bersedia ditempatkan di Tambun, Bekasi
9. Teliti, disiplin, Jujur, Memiliki inisiatif tinggi, dan mampu menjaga kerahasiaan
10. Memahami prinsip pengupahan, perhitungan absensi, dan perhitungan lembur (overtime)
11. Menguasai Ms. Office terutama Ms. Excel

Baca Juga: Bank Mega Syariah Buka Lowongan Loh, Yuk daftar!

Rincian Pekerjaan
1. Memahami prinsip pengupahan, perhitungan absensi, dan perhitungan lembur (overtime)
2. Membuat laporan gaji level Crew sampai dengan distribusi slip gaji
3. Membuat laporan upah harian lepas dan borongan
4. Menghitung dan membuat laporan uang makan untuk karyawan level Staff hingga Assistant Manager
5. Membuat laporan pembayaran untuk Personalia
6. Merekap cuti karyawan level Staff hingga Assistant Manager
7. Membuat Surat Keterangan Kerja
8. Mengirim kwitansi untuk diklaim ke asuransi kesehatan
9. Mendaftarkan dan menonaktifkan kepesertaan Asuransi level Staff hingga Direksi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Rekrutmen Terbaru PT Aero Systems Indonesia (Bagian dari Garuda Indonesia)

Segera lamar posisi tersebut jika kamu tertarik dan telah memenuhi kualifikasi. Kamu bisa melamar dengan cara mendaftarkan diri secara online melalui link intip.in/mAni. Hati-hati terhadap segala tindak penipuan. Proses rekrutmen ini tidak memungut biaya apapun ataupun meminta pelamar kerja mengirimkan uang dengan alasan akomodasi, transport, dan lainnya. Perusahaan tidak bertanggung jawab atas kerugian yang terjadi pada saat proses rekrutmen.

Editor : Pahlevi

BERITA TERBARU