Kembali Buka Loker, Ini Posisi Terbaru yang Dibutuhkan PT Bank BCA Syariah

author Mudrikah Dewi

- Pewarta

Selasa, 13 Feb 2024 20:18 WIB

Kembali Buka Loker, Ini Posisi Terbaru yang Dibutuhkan PT Bank BCA Syariah

Surabaya (optika.id) - PT Bank BCA Syariah merupakan perusahaan yang melaksanakan kegiatan usaha dengan prinsip-prinsip syariah setelah memperoleh izin operasi syariah dari Bank Indonesia.

PT Bank BCA Syariah membuka lowongan kerja untuk posisi Teller, Selasa (13/2/2024).

Baca Juga: Rekrutmen PT ASABRI (Persero) Dibuka, Simak Persyaratannya!

Deskripsi Pekerjaan
1. Melayani transaksi operasional Front Office sesuai dengan ketentuan dan prosedur
2. Memproses transaksi yang diterima berdasarkan ketentuan dan prosedur Bank Syariah
3. Melakukan penyelesaian atas transaksi Communication Time Out (CTO) atau off line
4. Mengelola pengadaan uang tunai dalam cash box sesuai dengan limit teller
5. Melakukan balancing akhir hari Teller sesuai dengan ketentuan prosedur bank
6. Menyelesaikan selisih yang terjadi pada hari yang sama
7. Melaksanakan kegiatan operasional front office lainnya sesuai dengan program kerja , ketentuan dan prosedur Bank Syariah

Baca Juga: Bank Mega Syariah Buka Lowongan Loh, Yuk daftar!

Kualifikasi
1. Usia maksimal 27 Tahun
2. Pendidikan minimal S1 semua jurusan
3. Komunikatif, memiliki kemampuan mempersuasi, berpenampilan menarik, ramah dan teliti
4. Menguasai Ms. Office
5. Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Customer Service/Teller dari Magang Bakti BCA
6. Bersedia untuk penempatan di Medan, Palembang, Yogyakarta dan Semarang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Rekrutmen Terbaru PT Aero Systems Indonesia (Bagian dari Garuda Indonesia)

Segera lamar posisi tersebut jika kamu tertarik dan telah memenuhi kualifikasi. Kamu bisa melamar dengan cara mendaftarkan diri secara online melalui link intip.in/4GBu. Hati-hati terhadap segala tindak penipuan. Proses rekrutmen ini tidak memungut biaya apapun ataupun meminta pelamar kerja mengirimkan uang dengan alasan akomodasi, transport, dan lainnya. Perusahaan tidak bertanggung jawab atas kerugian yang terjadi pada saat proses rekrutmen.

Editor : Pahlevi

BERITA TERBARU